View in Telegram
Siapa sih yang gatau Albert Einstein? Albert Einstein adalah fisikawan teotris, yang secara luas diakui sebagai salah satu fisikawan terbesar sepanjang masa. Albert Einstein lahir pada tanggal 14 Maret 1879 tinggal di Jerman pada saat kerajaan Wurttemberg. Albert Einstein pernah bersekolah di SD Katolik Munich selama 3 tahun, lalu dipindahkan ke Gimnasium Luitpold, dan melanjutkan pendidikan sampai ke jenjang SMA di Gimnasium Luitpold itu. Pertemuan pertamanya pada saat Einstein berusia 5 tahun, yaitu kompas. Saat itu ia bingung mengapa kekuatan tidak terlihat bisa menangkis jarum, itu membuatnya tertarik pada kekuatan tak terlihat seumur hidupnya. lalu, pertemuan keduanya datang pada usia 12 tahun ketika Einstein menemukan buku geometri. Einstein sangat religius pada usia 12 tahun. Bahkan mengubah beberapa lagu untuk memuji Tuhannya dan menyanyikannya, namun Einstein mulai berubah setelah membaca buku-buku sains yang bertentangan dengan keyakinan agamanya.
Love Center - Dating, Friends & Matches, NY, LA, Dubai, Global
Love Center - Dating, Friends & Matches, NY, LA, Dubai, Global
Find friends or serious relationships easily